Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 183 184 tentang Teks Persuasi Sumpah Pemuda

- 16 Februari 2022, 17:54 WIB
Ilustrasi kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 8 Halaman 183 184 tentang Teks Persuasi Sumpah Pemuda.
Ilustrasi kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 8 Halaman 183 184 tentang Teks Persuasi Sumpah Pemuda. /pixabay.com

2. Bagaimana merumuskan kesimpulan untuk teks persuasi?

Jawab

Cara merumuskan simpulan adalah dengan membaca dan memahami keseluruhan teks, lalu menemukan inti pembahasan teks tersebut dalam kalimat utama dan argumentasi pendukung.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 115-117 Uji Kompetensi 7 Semester 2, Pembahasan No 11-20 Lengkap

B. Apa kesimpulan tentang isi dari cuplikan-cuplikan teks di bawah ini.

1. Di dalam menyambut Hari Sumpah Pemuda, kita harus mengambil hikmah yang terkandung di dalamnya.

Salah satu hikmahnya adalah semangat persatuan. Bangsa yang pada waktu itu sedang menghadapi penjajahan Belanda, perlu bersatu untuk mengadapinya secara bersama-sama.

Karena itu disepakati untuk mengucpkan ikarar sebagai bentuk ketekadan yang bulat untuk mengusir penjajahan.

Jawab

Kesimpulannya adalah sumpah pemuda ialah wujud dari kebulatan tekad para pemuda untuk bersatu mengusir para penjajah.

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah