Latihan Soal PTS Prakarya Kelas 8 Semester 2 Beserta Kunci Jawaban Terbaru 2022

- 13 Februari 2022, 20:53 WIB
Ilustrasi Latihan Soal PTS Prakarya Kelas 8 Semester 2 Beserta Kunci Jawaban Terbaru 2022
Ilustrasi Latihan Soal PTS Prakarya Kelas 8 Semester 2 Beserta Kunci Jawaban Terbaru 2022 /PIXABAY/Bob_Dmyt

RINGTIMES BALI - Salam semangat belajar! Tinggal beberapa bulan lagi adik-adik kelas 8 akan menghadapi PTS Semester 2.

Pada artikel kali ini akan dibahas latihan soal PTS kelas 8 semester 2 untuk mata pelajaran Prakarya sesuai kurikulum 2013.

Pembahasan latihan soal dan kunci jawaban dalam artikel ini diharapkan bisa membantu persiapan adik-adik sebelum menghadapi ujian.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika SMP Kelas 7 Halaman 29 Nomor 6b, Memahami dan Menyelesaikan Masalah Perbandingan

Dikutip dari rangkuman soal sesuai Buku Paket Prakarya Kelas VIII semester 2 kurikulum 2013, berikut beberapa soal yang bisa dipelajari, antara lain:

1. Limbah keras terbagi menjadi 2 yaitu...

jawaban: limbah keras anorganik dan organik

2. Limbah keras organik adalah...

Jawaban: limbah yang berasal dari alam (tumbuhan dan hewan) bersifat keras, padat dan membutuhkan waktu yang cukup lama untuk terurai dalam tanah

3. Limbah keras anorganik adalah...

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x