Kunci Jawaban Latihan Soal Penilaian Harian Tema 7 Kelas 4 SD MI Subtema 3, Bagian Pilihan Ganda

- 10 Februari 2022, 14:55 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Latihan Soal Penilaian Harian Tema 7 Kelas 4 SD MI Subtema 3, Bagian Pilihan Ganda.
Ilustrasi Kunci Jawaban Latihan Soal Penilaian Harian Tema 7 Kelas 4 SD MI Subtema 3, Bagian Pilihan Ganda. /Pixabay.com/White77

RINGTIMES BALI - Salam semangat adik-adik, apa kabar? Masih semangatkah untuk belajar hari ini? Kali ini kita akan membahas kunci jawaban penilaian harian tema 7 kelas 4 SD MI.

Pembahasan kunci jawaban ini dibuat agar adik-adik dapat mengulang kembali materi yang terkandung dalam buku Tema 7 Indahnya Keragaman di Negeriku, Subtema 3 yaitu Indahnya Persatuan dan Kesatuan Negeriku.

Berikut pembahasan kunci jawaban latihan soal penilaian harian dikutip dari buku Tema 7 Kelas 4 SD MI kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017, dan soal oleh kanal Youtube Seribu Satu Ide.

Baca Juga: Kunci Jawaban Latihan Soal Penilaian Harian Tema 7 Kelas 4 SD MI Subtema 2, Bagian Essay

Kunci Jawaban Latihan Soal Penilaian Harian Tema 7 Kelas 4 SD MI Subtema 3, Bagian Pilihan Ganda

1. Kurang memahami keragaman masyarakat di Indonesia, maka dapat menimbulkan ...

A. Dampak negatif bagi NKRI

B. Dampak positif bagi NKRI

C. Dampak baik bagi persatuan dan kesatuan

D. Peningkatan persatuan dan kesatuan

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x