Bentuk Perilaku untuk Menghadapi Pengaruh Kemajuan Iptek, Materi PKn Kelas 12 Halaman 87

- 7 Februari 2022, 07:45 WIB
Materi bentuk perilaku untuk menghadapi pengaruh kemajuan iptek kelas 12 buku paket PKn.
Materi bentuk perilaku untuk menghadapi pengaruh kemajuan iptek kelas 12 buku paket PKn. /buku.kemdikbud.go.id/

RINGTIMES BALI – Simak pembahasan materi PKn kelas 12 halaman 87 mengenai bentuk perilaku untuk menghadapi pengaruh kemajuan iptek.

Pada halaman 87 buku paket PKn untuk kelas 12 SMA, terdapat tugas mengenai bentuk perilaku untuk menghadapi kemajuan iptek dalam berbagai lingkungan.

Dalam materi ini, siswa diminta menjawab apa saja bentuk perilaku tersebut di lingkungan keluarga, lingkungan sekolah, dan lingkungan masyarakat.

Baca Juga: Cause, Effect, Sentence She Ate Too Much, Materi Bahasa Inggris Kelas 11 Halaman 79

Mari simak materi pembahasan PKn kelas 12 SMA halaman 87 dilansir dari Buku Paket Kemdikbud.

1.Lingkungan keluarga

-Pemantauan orang tua terhadap anak dalam menggunakan media sosial

-Membatasi penggunaan ponsel dengan menjelaskan dampak baik dan buruknya

-Mengawasi akses internet berbahaya yang mungkin dibuka anak-anak

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah