Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 Halaman 190, Latihan Soal Nomer 1 – 5

- 2 Februari 2022, 13:00 WIB
Soal dan kunci jawaban matematika kelas 6 halaman 190
Soal dan kunci jawaban matematika kelas 6 halaman 190 /Buku paket matematika kelas 6/Buku.kemdikbud.go.id/

RINGTIMES BALI – Berikut kunci jawaban matematika untuk adik-adik siswa kelas 6 halaman 190.

Kunci jawaban halaman 190 ini, diharapkan dapat membantu adik-adik siswa kelas 6 untuk mengerjakan latihan soal mengenai modus, median, dan mean.

Sebagaimana yang dilansir dari Buku Sekolah Elektronik pada Rabu, 2 Februari 2022, inilah kunci jawaban matematika kelas 6 halaman 190.

Latihan Soal

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 6 SD MI Halaman 33-36 Subtema 1 Pembelajaran 4, Pemimpin di Sekitarku Terbaru 2022

1. Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat!

Sepuluh orang siswa dijadikan sebagai sampel. Lengkapi dengan pemecahannya.

Masing-masing siswa diukur tinggi badannya. Hasil pengukuran tinggi badan adalah sebagai berikut: 172, 167, 180, 170, 169, 175, 165, 173, 170.

Tentukan rata-rata, nilai tengah, dan modus data yang sering muncul!

Baca Juga: Download Lagu Anji - Disiksa Rindu MP3 MP4 Beserta Lirik, Sekali Klik

Jawaban: 165, 167, 169, 170, 170, 172, 173, 175, 180.

Rata-ratanya adalah (165 + 167 + 169 + 170 + 170 + 172 + 173 + 175 + 180) : 9 = 170,1.

Nilai tengahnya adalah 170, dan modus datanya adalah 170.

2. Delapan mobil sedang melaju di suatu jalan raya. Kecepatan kedelapan mobil tersebut adalah sebagai berikut: 60, 80, 70, 50, 60, 70, 45, 75.

Baca Juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 6 Halaman 88, Uji Kompetensi Bab 9 Senangnya Berakhlak Terpuji Bagian B dan C

Tentukan modus kecepatan mobil!

Jawaban: 45, 50, 60, 60, 70, 70, 75, 80.

Modus kecepatan mobil adalah 60 dan 70.

3. Delapan orang siswa memiliki nilai ujian sebagai berikut: 77, 62, 72, 54, 76, 57, 81, 70.

Baca Juga: Download Lagu FTV Suka Sama Kamu – Bagindas MP3 MP4, Mudah dan Gratis

Tentukan rata-rata nilai ujian siswa.

Jawaban: 54, 57, 62, 70, 72, 76, 77, 81.

Rata-rata nilai ujian siswa adalah (54 + 57 + 62 + 70 + 72 + 76 + 77 + 81) : 8 = 68,3.

4. Jumlah kematian pada bayi seperti terlihat pada tabel.

Soal dan kunci jawaban matematika kelas 6 halaman 190
Soal dan kunci jawaban matematika kelas 6 halaman 190

Baca Juga: Download Lagu FTV Ga Romantis – Lyla MP3 MP4, Mudah dan Gratis

Pada tahun berapa angka kematian pada bayi meningkat?

Jawaban: modusnya adalah tahun 2017.

5. Nilai ulangan IPA dari 25 siswa kelas 6 adalah 7, 6, 5, 5, 7, 8, 7, 8, 7, 9, 5, 7, 6, 5, 9, 8, 5, 6, 7, 8, 9, 6, 5, 7, 4.

a. Tentukan nilai rata-ratanya.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 Halaman 177, Menentukan Median Suatu Data

Jawaban: nilai rata-ratanya adalah (7 + 6 + 5 + 5 + 7 + 8 + 7 + 8 + 7 + 9 + 5 + 7 + 6 + 5 + 9 + 8 + 5 + 6 + 7 + 8 + 9 + 6 + 5 + 7 + 4) : 25 = 6,64.

b. Tentukan modusnya.

Jawaban: modusnya adalah 7.

Itulah kunci jawaban matematika kelas 6 halaman 190, latihan soal nomer 1 – 5.

Disclaimer: Artikel tidak menjamin kebenaran yang bersifat mutlak karena tidak menutup kemungkinan ada eksplorasi jawaban lainnya.***

Editor: Annisa Fadilla

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah