Unsur Kebahasaan Artikel ‘Sastrawan Serba Bisa’, Pembahasan Soal Bahasa Indonesia Kelas 12 Halaman 163 Terbaru

- 2 Februari 2022, 10:16 WIB
Ilustrasi.  Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 12 Halaman 163
Ilustrasi. Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 12 Halaman 163 /PIXABAY/toodlingstudio

RINGTIMES BALI – Hallo adik adik semua, kita akan bahas tentang pembahasan soal Bahasa Indonesia Kelas 12 SMA tentang Unsur Kebahasaan Artikel ‘Sastrawan Serba Bisa’,  lengkap dan terbaru 2022.

Pembahasan soal Bahasa Indonesia Kelas 12 SMA  halaman 163, Unsur Kebahasaan Artikel ‘Sastrawan Serba Bisa’,  lengkap dan terbaru 2022.

Berikut ini pembahasan soal, sebagaimana dilansir dari Buku Paket Bahasa Indonesia Elektronik kelas 12 SMA kurikulum 2013 edisi revisi 2018 pada Rabu, 2 Februari 2022.

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Halaman 111-112 Tugas Mandiri 4.3 Terbaru 2022, Berita Perjanjian Malino

1.) Adverbia
- Harian Kompas dan Sinar Harapan kerap memuat cerita pendeknya.
- Memenangi lomba penulisan fiksi baginya sudah biasa.

- Sebagai penulis fiksi sudah banyak buku yang dihasilkannya.
- Tidak sulit untuk mengenalinya karena topi putih selalu bertengger di kepalanya.
- Semasa di SD, saya doyan sekali membaca.

Baca Juga: Download Lagu FTV Suka Sama Kamu – Bagindas MP3 MP4, Mudah dan Gratis

2.) Konjungsi
- Karena itu, ia selalu memakai topi.
- Meskipun demikian, ia tak pernah diikutkan main dram semasih kanak-kanak, juga ketika SMP.
- Semula, ayahnya mengharapkan Putu jadi dokter.
- Setelah selesai sekolah menengah atas, ia melanjutkan kuliahnya di Yogyakarta, kota seni dan budaya.
- Setelah kira-kira tujuh tahun tinggal di Yogyakarta, Putu pindah ke Jakarta.
- Di samping itu, ia juga bekerja sebagai redaktur majalah ekspres (1969)
- Pada saat masih bekerja di majalah Tempo, ia mendapat beasiswa belajar Drama (Kabuki) di Jepang.

- Selain itu, ia juga telah berani tampil dalam karyanya sendiri yang berjudul Lautan Bernyanyi.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x