Pertanyaan Telaah Kesadaran Membayar Pajak, Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Halaman 130 Lengkap 2022

- 29 Januari 2022, 13:12 WIB
Pembahasan kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 9 halaman 130 terbaru 2022.  Kegiatan 6: pertanyaan telaah teks diskusi Kesadaran Membayar Pajak.
Pembahasan kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 9 halaman 130 terbaru 2022. Kegiatan 6: pertanyaan telaah teks diskusi Kesadaran Membayar Pajak. /Tangkap layar buku Bahasa Indonesia kelas 9/buku.kemdikbud

RINGTIMES BALI - Kegiatan 6: pertanyaan telaah teks diskusi Kesadaran Membayar Pajak. Simak kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 9 halaman 130 terbaru 2022.

Pada materi Bahasa Indonesia kelas 9 halaman 130, terdapat tugas pada Kegiatan 6 yaitu menjawab pertanyaan telaah teks diskusi Kesadaran Membayar Pajak.

Adik-adik diminta untuk menjawab 12 pertanyaan telaah teks diskusi Kesadaran Membayar Pajak yang terdapat pada buku Bahasa Indonesia kelas 9 halaman 130. Maka dari itu kami membagikan kunci jawaban lengkap untuk memudahkan pembelajaran.

Baca Juga: Percakapan tentang Keadaan Cuaca, Kunci Jawaban Matematika Kelas 3 SD Tema 5 Subtema 1 Halaman 13 14

Dilansir dari buku.kemdikbud pada Sabtu, 29 Januari 2022, berikut pembahasan lengkapnya.

Kegiatan 6: Pertanyaan Telaah

1. Dapatkah kamu memilih judul lain yang lebih menarik dan lebih meyakinkan menurutmu?

Jawab: Pembayar Pajak adalah Patriot Bangsa

2. Apa tujuan pendahuluan dalam teks diskusi ini?

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x