Pembahasan Soal Bahasa Indonesia Kelas 12 Halaman 237, Nilai-nilai yang Terkandung dalam Buku Drama

- 24 Januari 2022, 11:20 WIB
Pembahasan soal untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas 12 halaman 237
Pembahasan soal untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas 12 halaman 237 /Andy Barbour/Pexels//

RINGTIMES BALI – Berikut pembahasan soal untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas 12 halaman 237.

Pembahasan soal di halaman 237 ini dapat membantu para siswa kelas 12 untuk lebih memahami nilai-nilai yang terkandung dalam buku drama yang berjudul Dag Dig Dug.

Sebagaimana yang dilansir dari Buku Sekolah Elektronik pada Senin, 24 Januari 2022, inilah pembahasan soal Bahasa Indonesia kelas 12 halaman 237.

Refleksi nilai-nilai yang terkandung dalam buku drama yang berjudul Dag Dig Dug.

Baca Juga: Pembahasan Soal Bahasa Indonesia Kelas 12 Halaman 155, Kalimat Fakta dalam Sebuah Artikel

Pembahasan: ada beberapa nilai yang terkandung dalam drama yang berjudul Dag Dig Dug, antara lain sebagai berikut.

Nilai sosial ekonomi yaitu kita tidak boleh menilai sebuah kehidupan hanya dari materi semata.

Materi di sini maksudnya adalah harta yang bisa memberikan kemudahan dalam menjalani hidup, status sosial, dan lain sebagainya.

Baca Juga: Pembahasan Materi Bahasa Indonesia Kelas 12 BAB 1 Surat Lamaran Pekerjaan, Halaman 3, 4

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x