Jelaskan Organ Penyusun Sistem Pernapasan, Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Semester 2 Halaman 78 Terbaru 2022

- 24 Januari 2022, 06:25 WIB
Simak kunci jawaban IPA kelas 8 semester 2 halaman 78 ESAY terbaru 2022, Uji Kompetensi lengkap tentang sistem pernapasan manusia.
Simak kunci jawaban IPA kelas 8 semester 2 halaman 78 ESAY terbaru 2022, Uji Kompetensi lengkap tentang sistem pernapasan manusia. /Tangkap layar buku IPA kelas 8 semester 2/buku.kemdikbud.go.id

RINGTIMES BALI - Jelaskan organ penyusun sistem pernapasan manusia beserta fungsinya! Simak kunci jawaban IPA kelas 8 semester 2 halaman 78 ESAY terbaru 2022, Uji Kompetensi lengkap.

Pada kunci jawaban IPA kelas 8 semester 2 halaman 78 ini terdapat pembahasan lengkap tentang soal sistem pernapasan manusia yang merupakan lanjutan dari kunci jawaban soal pilihan ganda halaman 76 dan 77.

Penting bagi kalian untuk menguasai materi tersebut dan dalam proses itu kami akan membantu dengan memberikan kunci jawaban IPA kelas 8 semester 2 halaman 78.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP MTs Halaman 175, Pantun Karya Nenek Moyang dan Masa Kini

Dilansir dari buku.kemdikbud pada Minggu, 23 Januari 2022, berikut pembahasan lengkapnya.

Uji Kompetensi

B. Jawablah dengan benar pertanyaan berikut!

1. Jelaskan organ penyusun sistem pernapasan manusia beserta fungsinya!

Jawab: Hidung: Menghirup udara, menyaring partikel debu atau bakteri yang terhirup, dan mengatur suhu udara yang masuk agar sama dengan suhu tubuh.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla

Sumber: Buku Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah