Pembahasan Soal PAI SMP Kelas 9 Halaman 212, 213, 214 Bab 10, Menyayangi Binatang dalam Syariat Penyembelihan

- 16 Januari 2022, 19:00 WIB
Ilustrasi pembahasan soal PAI SMP kelas 9 halaman 212, 213, 214 Bab 10, Menyayangi Binatang dalam Syariat Penyembelihan.
Ilustrasi pembahasan soal PAI SMP kelas 9 halaman 212, 213, 214 Bab 10, Menyayangi Binatang dalam Syariat Penyembelihan. /PIXABAY/14967706

RINGTIMES BALI - Salam semangat adik-adik, apa kabar? Masih semangatkah untuk belajar hari ini? Kali ini kita akan pembahasan soal buku PAI Bab 10 SMP kelas 9.

Pembahasan soal materi semester 2 PAI SMP Kelas 9 pada Bab 10 yaitu Menyayangi Binatang dalam Syariat Penyembelihan

Pembahasan soal Bab 10 halaman 212, 213, 214 agar adik-adik dapat mengulang kembali materi sebelumnya, sebagaimana dilansir dari buku PAI SMP kelas 9 Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018.

Baca Juga: Pembahasan Soal Biologi Kelas 11 SMA Semester 2 Halaman 169 Sebutkan Peran ASI Bagi Pertumbuhan Bayi

Pembahasan Soal PAI SMP Kelas 9 Halaman 212, 213, 214 Bab 10, Menyayangi Binatang dalam Syariat Penyembelihan

Ayo Berlatih

A. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang paling tepat!

1. Berikut ini yang bukan merupakan ketentuan seorang penyembelih adalah ....
a. beragama Islam
b. menyembelih dengan sengaja
c. berusia minimal 35 tahun
d. membaca basmalah

Pembahasan: C. berusia minimal 35 tahun

2. Alat penyembelih yang diperbolehkan adalah alat yang terbuat dari ....

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah