Pembahasan IPS Kelas 8 Halaman 232 dan 233, Penyebab Kegagalan Perlawanan Mengusir Penjajah

- 15 Januari 2022, 09:42 WIB
Berikut pembahasan IPS kelas 8 halaman 232dan 233 lengkap tentang penyebab kegagalan perlawanan mengusir penjajah.
Berikut pembahasan IPS kelas 8 halaman 232dan 233 lengkap tentang penyebab kegagalan perlawanan mengusir penjajah. /buku IPS kelas 8/buku.kemdikbud/

b. Penyebab kegagalan: kurangnya persenjataan yang mendukung

Baca Juga: Arti Gempa Bumi Jumat Kliwon di Banten Menurut Primbon Betaljemur, Pertanda Banyak Maksiat dan Penyakit

Penjelasan: saat itu Indonesia belum memiliki pabrik senjata api yang canggih, sehingga hanya menggunakan senjata tradisional yaitu bambu runcing.

c. Penyebab kegagalan: rasa nasionalisme yang belum kuat

Penjelasan: pada saat itu rasa nasionalisme belum tumbuh, karena masyarakat Indonesia masih berperang untuk mementingkan daerahnya masing-masing, sehingga membuat Belanda semakin mudah dalam menghadapi kerajaan-kerajaan kecil tersebut.

d. Penyebab kegagalan: strategi perang yang buruk

Penjelasan: para pemimpin perang di kerajaan Indonesia pada masa itu belum paham akan strategi perang, sehingga membuat perlawanan menjadi sia-sia dan menimbulkan banyak korban.

Baca Juga: 5 Ciri Wanita Pernah Selingkuh dengan Pria Lain, Perhatikan Gerak-geriknya

e. Penyebab keagalan: adu domba

Penjelasan: Belanda menggunakan trik adu domba yaitu membuat dua kerajaan di Indonesia saling menyerang. Ini akan membuat Belanda semakin mudah menguasai Nusantara yang saat itu sedang terpecah belah.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x