Soal IPA Kelas 8 SMP Halaman 57 Aktivitas 8.3 Menyelidiki Faktor-faktor yang Mempengaruhi Frekuensi Pernafasan

- 14 Januari 2022, 18:44 WIB
Ilustrasi soal IPA kelas 8 SMP halaman 57 aktivitas 8.3 Menyelidiki Faktor-faktor yang Memengaruhi Frekuensi Pernafasan.
Ilustrasi soal IPA kelas 8 SMP halaman 57 aktivitas 8.3 Menyelidiki Faktor-faktor yang Memengaruhi Frekuensi Pernafasan. /PEXELS/Charlotte May/pexels.com/ Charlotte May

Jawaban :

Tahukah Anda bahwa frekuensi pernafasan laki-laki lebih cepat daripada perempuan.

Dalam satu menit, lebih banyak siklus pernafasan yang dilakukan oleh orang dengan jenis kelamin laki-laki.

Baca Juga: Soal Matematika Kelas 11 SMA Halaman 285, 286, 287, 288 Uji Kompetensi 4.1 Fungsi Turunan

Hal ini terjadi karena laki-laki umumnya beraktivitas lebih banyak daripada perempuan. Semakin banyak aktifitas maka semakin banyak pula energi yang dibutuhkan, berarti semakin banyak pula O2 yang diambil dari udara.

2. Posisi tubuh manakah yang memiliki frekuensi pemapasan paling tinggi? Mengapa demikian?

Jawaban :

Pada posisi tubuh berdiri. Posisi tubuh ini membutuhkan energi yang lebih besar, bila dibandingkan dengan saat sesorang duduk atau berbaring itdur.

Baca Juga: Tugas Matematika Kelas 11 SMA Semester 2 Halaman 197, 198, Uji Kompetensi 5.1 Barisan Aritmatika

Sehingga tubuh memerlukan energi lebih banyak, maka semakin banyak pula oksigen yag diperlukan, sehingga dia akan semakin sering melakukan pernafasan.

3. Menurutmu apakah kegiatan tubuh memengaruhi frekuensi pemapasan? Mengapa demikian?

Jawaban :

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x