Soal Matematika Kelas 7 SMP MTs Hal 10-13 Semester 2 Ayo Kita Berlatih 5.1 No 1 -10 Bab 5 Perbandingan

- 14 Januari 2022, 07:00 WIB
ilustrasi. Soal Matematika Kelas 7 SMP MTs K13 Hal 10-13 Semester 2 Ayo Kita Berlatih 5.1 No 1 -10 Bab 5 Perbandingan
ilustrasi. Soal Matematika Kelas 7 SMP MTs K13 Hal 10-13 Semester 2 Ayo Kita Berlatih 5.1 No 1 -10 Bab 5 Perbandingan /

1. Kalian dapat menjelaskan ukuran sebuah pohon dengan membandingkannya terhadap pohon lain atau benda yang lain.

Soal Matematika Kelas 7 SMP MTs K13 Hal 10-13 Semester 2 Ayo Kita Berlatih 5.1 No 1 -10 Bab 5 Perbandingan
Soal Matematika Kelas 7 SMP MTs K13 Hal 10-13 Semester 2 Ayo Kita Berlatih 5.1 No 1 -10 Bab 5 Perbandingan

Gunakan tabel di atas untuk menjawab pertanyaan berikut.
a. Anton mengatakan bahwa rasio diameter Ramin terhadap diameter Ulin adalah 1 : 6. Apakah pernyataan Anton benar? Jelaskan.
b. Ria mengatakan bahwa selisih tinggi Damar dan Gaharu adalah 25. Apakah benar? Jelaskan.
c. Leni mengatakan bahwa keliling Ulin sekitar tiga perempat kali keliling Damar. Apakah benar? Jelaskan

pembahasan :

1.a Ramin = 20 cm
Ulin = 120 cm
R : U = 20/20 cm : 120/20 cm
= 1 : 6
(benar)

b. Damar = 65 m
Gaharu = 40 m
D - G = 65 m - 40 m
= 25 m

(benar)

c. Ulin = 120 cm
Damar = 150 cm
keliling Ulin = π.d = 120.π cm
Keliling Damar = π.150 cm

K. Ulin : K. D =
= 120 π cm : 150 π cm (dibagi 30)
= 4 : 5

(salah)

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah