Menganalisis Struktur Cerpen Robohnya Surau Kami

- 8 Januari 2022, 15:35 WIB
Menganalisis struktur cerpen robohnya surau kami. Soal ini bersumber dari modul Bahasa Indonesia kelas 11 SMA Ma halaman 127
Menganalisis struktur cerpen robohnya surau kami. Soal ini bersumber dari modul Bahasa Indonesia kelas 11 SMA Ma halaman 127 /

Dia, si Kakek, meninggal dengan menggorok lehernya sendiri setelah mendapat cerita dari Ajo Sidi-si Pembual, tentang Haji Soleh yang masuk neraka walaupun pekerjaan sehari-harinya beribadah di Masjid, persis yang dilakukan oleh si Kakek.

Baca Juga: Apa Arti Kata Arkais, Mahligai, Ditoreh, Cembul, Inang, Beroleh, Bahasa Indonesia Kelas 10 SMA MA Halaman 120

Haji Soleh dalam cerita Ajo Sidi adalah orang yang rajin beribadah, semua ibadah dari A sampai Z ia laksanakan semua, dengan tekun.

Tapi, saat "hari keputusan", hari ditentukannya manusia masuk surga atau neraka, Haji Soleh malah dimasukkan ke neraka.

Itulah pembahasan menganalisis struktur cerpen robohnya surau kami.

Disclaimer : pembahasan ini mungkin akan berbeda dengan jawaban atau contoh kelanjutan yang diberikan oleh Bapak/Ibu Guru di sekolah.

Sehingga cukup jadikan artikel ini sebagai bahan referensi dalam menjawab soal.***

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah