Potensi Indonesia sebagai Negara Maritim dan Agraris, Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 5 Halaman 124-125

- 7 Januari 2022, 09:15 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 5 Halaman 124-125
Ilustrasi Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 5 Halaman 124-125 /

Pikiran utama: sistem komunikasi dan transportasi menjadi faktor penting dalam kehidupan berbangsa dan meningkatkan perekonomian

Informasi penting:

1) Jaringan komunikasi telah dibangun sedemikian rupa sehingga dapat menjangkau wilayah-wilayah terpencil di Indonesia

2) Jaringan komunikasi dapat memudahkan berbagai transaksi ekonomi, menyangkut permintaan dan penyediaan barang ekonomis antardaerah dan antarpulau.

3) Jaringan komunikasi juga membantu terbentuknya kesatuan bangsa karena memudahkan hubungan antarsuku yang berada di tempat yang terpisah

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 5 SD MI Halaman 138 142 147 Subtema 3 Keseimbangan Ekosistem

Paragraf 4

Pikiran utama: peran penting sistem transportasi

Informasi penting:

1) Sistem transportasi udara yang lebih baik untuk mempermudah dan mempercepat perpindahan manusia dan barang.

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah