Pembahasan Bahasa Inggris Kelas 8 SMP MTs Halaman 202, Let's Rewrite the Sentence in Correct Manner

- 6 Januari 2022, 10:12 WIB
Ilustarsi pembahasan soal Bahasa Inggris kelas 8 SMP MTs halaman 202.
Ilustarsi pembahasan soal Bahasa Inggris kelas 8 SMP MTs halaman 202. /PIXABAY/nastya_geep

RINGTIMES BALI – Anak-anak, kali ini kita akan membahas kegiatan siswa pada Buku Bahasa Inggris ‘When English Rings a Bell’ Kelas 8 SMP MTs chapter 12 sesuai kurikulum 2013 edisi revisi 2017.

Kali ini kita membahas materi semester kedua pada chapter 12 yang berjudul don’t forget it, please!. Kegiatan siswa ini berada di halaman 191-193.

Penjelasan buku bahasa Inggris When English Rings a Bell untuk kelas 8 SMP MTs ini diharapkan bisa menjadi referensi para guru dan orangtua untuk nantinya digunakan dalam proses pembelajaran siswa.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 5 SD MI Halaman 1 3 4 6 7 8 Subtema 1 Suhu dan Kalor

Dirangkum dari Buku Bahasa Inggris When English Rings A Bell, Kurikulum 2013 untuk Siswa SMP MTs Kelas 8, berikut pembahasannya.

Pada halaman 202, siswa diharapkan mampu memperbaiki kalimat yang sudah disediakan dengan menggunakan tata bahasa yang benar yakni mengisikan koma ataupun huruf kapital. Berikut penjelasannya

1.mom i’m sorry i did not have time to wash the dishes before i went to school this morning i’ll do it when i get home this afternoon.

Baca Juga: Manfaat Tanaman Hias Sirih Gading, Dapat Dikonsumsi Sebagai Obat

-Mom, I’m sorry I did not have time to wash the dishes before I went to school this morning. I’ll do it when I get home this afternoon.

2.dad i am going to dayu’s house we are going to do our homework i’ll get home before six.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah