Pembahasan Soal Bahasa Inggris Kelas 8 SMP MTs Halaman 185 dan 189, Sentence that State Each Event

- 5 Januari 2022, 08:32 WIB
Pembahasan Bahasa Inggris Kelas 8 SMP MTs Halaman 185 dan 189
Pembahasan Bahasa Inggris Kelas 8 SMP MTs Halaman 185 dan 189 /PIXABAY/Pexels

RINGTIMES BALI – Simak, kali ini kita akan membahas kegiatan siswa pada Buku Bahasa Inggris ‘When English Rings a Bell’ Kelas 8 SMP MTs Chapter 11 sesuai kurikulum 2013 edisi revisi 2017.

Kali ini kita membahas materi semester kedua pada chapter ke 11 yang berjudul yes, we did it! Kegiatan siswa ini berada di halaman 185 dan 189.

Penjelasan buku bahasa Inggris When English Rings a Bell untuk kelas 8 SMP MTs ini diharapkan bisa menjadi referensi para guru dan orangtua untuk nantinya digunakan dalam proses pembelajaran siswa.

Dirangkum dari Buku Bahasa Inggris When English Rings A Bell, Kurikulum 2013 untuk Siswa SMP MTs Kelas 8, berikut pembahasannya.

Baca Juga: Download Lagu ‘Diselingkuhi’ Vayz Luluk MP3 MP4 Plus Lirik Tinggal Pencet, Musik Patah Hati

Pada halaman 185, siswa diajak untuk menemukan kalimat yang cocok dengan kejadian yang sesuai dengan percakapan yang sudah dijelaskan pada halaman sebelumnya. Berikut pembahasan lengkapnya

1. Mrs. Wayan got an accident.

At ten, we heard a cry from Mrs. Wayan’s home. She is our next-door neighbour. She’s 70 years old and very weak. She lives alone.

2. Udin’s family came to Mrs. Wayan’s home.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x