Mengidentifikasi Informasi Teks Tanggapan, Pembahasan Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP MTs Halaman 89

- 4 Januari 2022, 17:40 WIB
Pembahasan Mengidentifikasi Informasi Teks Tanggapan pada soal Bahasa Indonesia kelas 9 SMP MTs halaman 89 bagian Bab 4.
Pembahasan Mengidentifikasi Informasi Teks Tanggapan pada soal Bahasa Indonesia kelas 9 SMP MTs halaman 89 bagian Bab 4. /PEXELS/Anastasiya Gepp

Selain itu, juga dapat berupa novel, film, drama, buku, dan lain sebagainya.

Rangkuman

Teks tanggapan atau biasa disebut teks tanggapan kritis, merupakan teks yang berisikan kritik tajam terhadap suatu hal atau persoalan mengenai kesalahan dan biasanya terjadi saat ada perdebatan.

Ciri-ciri Teks Tanggapan

  • Teks ini memuat tanggapan terhadap fenomena yang terjadi di sekitar dengan disertai fakta dan alasan.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 8 Subtema 3 Pelajaran 2 Kelas 5 SD MI Halaman 104, Air Sangat Penting Bagi Kehidupan

  • Mempunyai tiga struktur teks, yaitu evaluasi, ddeskripsi teks, dan penegasan ulang.
  • Mengandung kaidah kebahasaan atau ciri kebahasaan yang dimiliki teks tanggapan kritis.

Itulah pembahasan soal mengidentifikasi informasi teks tanggapan yang merupakan tugas Bahasa Indonesia kelas 9 SMP MTs halaman 89 pada Bab 4.

Disclaimer : pembahasan ini mungkin akan berbeda dengan jawaban atau contoh kelanjutan yang diberikan oleh Bapak/Ibu Guru di sekolah.

Sehingga cukup jadikan artikel ini sebagai bahan referensi dalam menjawab soal.

***

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah