3 Tips Belajar Bahasa Inggris Buat Kamu yang Tidak Memiliki Banyak Waktu

- 3 Januari 2022, 12:40 WIB
3 Tips Belajar Bahasa Inggris Buat Kamu yang Tidak Memiliki Banyak Waktu
3 Tips Belajar Bahasa Inggris Buat Kamu yang Tidak Memiliki Banyak Waktu /PIXABAY/StockSnap

Subscriber ini mengaku setelah beraktifitas seharian, ia merasa sangat lelah pada jam 9 malam sehingga tidak memiliki waktu untuk belajar bahasa inggris.

Naila memberi tips untuk mencatat kembali hal hal yang tidak terlalu penting untuk dilakukan kemudian diisi dengan belajar bahasa Inggris.

Atau kamu bisa mencontoh pilihan kedua yakni mengorbankan waktu tidur 1 jam untuk belajar dan rutin melakukanya selama 3 sampai 4 bulan, bahkan 6 bulan.

Dengan begitu kamu telah membuat waktu, dan setelah sampai pada target level yang kamu inginkan kamu bisa mendapat waktu tidurmu kembali.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 3 SD MI Halaman 89, Setiap Orang Ingin Didengar

3. Mengganti kebiasaan kamu sekarang

Mengganti kebiasaan kamu sekarang bukan berarti kamu merubah jadwal yang sudah ada sebelumnya.

Hal ini sesimpel menganti bahasa dalam aktivitas keseharian kamu, contohnya buat kamu yang senang melihat video prank dalam bahasa Indonesia, kamu bisa mencoba menonton versi bahasa Inggrisnya.

Atau sesimpel mengikuti influencer di sosial media yang menggunakan bahasa Inggris sehingga kamu terbiasa membaca kata kata dalam bahasa inggris.

Demikianlah cara belajar bahasa inggris buat kamu yang sibuk, walaupun pada dasarnya belajar suatu bahasa memang membutuhkan waktu serta tahapan tertentu untuk benar benar bisa menguasainya. ***

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah