Pembahasan Soal Penilaian Harian IPA Kelas 9 SMP MTs Bab 6 Kemagnetan dan Pemanfaatannya Beserta Jawaban

- 31 Desember 2021, 16:20 WIB
Ilustrasi latihan soal penilaian harian IPA kelas 9 SMP/MTs kemagnetan dan pemanfaatannya semester 2 dan kunci jawabannya.
Ilustrasi latihan soal penilaian harian IPA kelas 9 SMP/MTs kemagnetan dan pemanfaatannya semester 2 dan kunci jawabannya. /PIXABAY/tjevans

7) Berikut ini bukan cara untuk membuat magnet adalah…
a. paku dililiti kawat berisolasi dan dialiri listrik
b. besi lunak diletakkan di sekitar magnet
c. besi digosok dengan magnet ke satu arah
d. baja digosok-gosok dengan magnet ke segala arah

Jawaban: D

8) Jika sebuah magnet batang dipotong menjadi dua, maka potonganpotongan magnet tersebut yang tidak benar adalah…
a. bersifat magnet
b. memiliki dua kutub
c. memiliki kutub utara dan selatan
d. hanya memiliki kutub utara saja

Jawaban: D

9) Sebuah transformator peninggi tegangan memiliki tegangan primer 220 V. Jika kumparan primernya terdiri dari 200 lilitan sedangkan kumparan sekundernya 2000 lilitan berapa tegangan yang dihasilkan dari transformator tersebut!

a.2.200 V
b. 2.100 V
c. 1.100 V
d. 1.200 V

Baca Juga: Soal Latihan Transformator IPA Kelas 9 SMP MTs Halaman 36 serta Pembahasan Jawaban Ayo Kita Selesaikan

Penyelesaian:
Diketahui : Vp = 220 V
np = 200 lilitan
ns = 2000 lilitan

Ditanyakan: Vs = ....?

Jawab:

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah