Rangkuman Materi PAI Kelas 4 Pelajaran 8, Mari Berperilaku Terpuji

- 30 Desember 2021, 11:00 WIB
Rangkuman materi PAI kelas 4 pelajaran 8.
Rangkuman materi PAI kelas 4 pelajaran 8. /Buku paket PAI kelas 4/Buku.kemdikbud.go.id/

RINGTIMES BALI – Simak rangkuman materi untuk mata pelajaran PAI atau Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti kelas 4 pelajaran 8.

Diharapkan dengan adanya rangkuman materi ini, dapat membantu adik-adik kelas 4 ketika belajar PAI pelajaran 8.

Inilah rangkuman materi dengan bab yang berjudul Mari Berperilaku Terpuji, sebagaimana yang dilansir dari Buku Sekolah Elektronik pada Kamis, 30 Desember 2021.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tematik Tema 6 Kelas 4 Halaman 95, Kehebatan Seorang Arsitek

Ada berbagai macam perlaku terpuji seperti gemar membaca, pantang menyerah, rendah hati, dan hemat.

Allah SWT memerintahkan umat-Nya untuk bersikap seperti yang demikian.

Gemar Membaca

Ada banyak manfaat yang bisa diperoleh dengan gemar membaca seperti menjadikan kita menjadi pribadi yang pintar.

Kemudian juga menambah pengetahuan dan informasi serta memperbanyak ide.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah