Sistem Koordinat Kartesius Matematika Kelas 6 SD MI Semester 2 Disertai Contoh Soal dan Jawaban

- 29 Desember 2021, 06:00 WIB
ilustrsai. berikut pembahasan materi Sistem Koordinat Kartesius Matematika Kelas 6 SD MI Semester 2 Disertai Contoh Soal dan Jawaban
ilustrsai. berikut pembahasan materi Sistem Koordinat Kartesius Matematika Kelas 6 SD MI Semester 2 Disertai Contoh Soal dan Jawaban /

Sistem koordinat kartesius

Sistem koordinat kartesius yaitu bidang yang dibentuk oleh garis mendatar (sumbu X) dan sebuah garis tegak(sumbu Y). Perpotongan antara sumbu X dan sumbu Y disebut pusat koordinat(Titik 0).

Letak sebuah pada bidang kartesius ditulis dalam bentuk pasangan terutut(x,y). Diman X= angka sumbu mendatar(absis)& Y= angka sumbu tegak (ordinat)

Step menggambar koordinat kartesius:

1. Buat garis mendatar(sumbu X)

2. Beri angka(contoh dari 5 sampai 5)

3. Buat garis tegak (sumbu Y)

4. Beri angka( contoh 4 sampai -4)

5. Misal kita akan buat koordinat(3-2)

6. Tarik garis di sumbu X paada angka 3

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah