Peternakan Muda dari Malang, Kunci Jawaban Tematik Tema 6 Kelas 4 SD MI Halaman 25

- 26 Desember 2021, 12:07 WIB
Pembahasan soal pada cerita Peternakan Muda dari Malang, kunci jawaban buku Tematik tema 6 kelas 4 SD MI halaman 25.
Pembahasan soal pada cerita Peternakan Muda dari Malang, kunci jawaban buku Tematik tema 6 kelas 4 SD MI halaman 25. /PEXELS/Zen Chung


RINGTIMES BALI -
Berikut adalah Peternakan Muda dari Malang, kunci jawaban buku Tematik tema 6 kelas 4 SD MI halaman 25.

Kunci jawaban soal ini dibuat dengan tujuan untuk membantu adik-adik menyelesaikan soal yang terdapat pada cerita peternakan muda dari Malang kelas 4 SD MI di halaman 25.

Kunci jawaban ini bersumber dari Buku Siswa Tematik Terpadu Kurikulum 2013 edisi revisi 2017 memiliki judul Cita-citaku, dengan Subtema 1 berjudul Aku dan Cita-citaku.

Baca Juga: Soal PKN Kelas 10 Halaman 121 Tugas Kelompok, Apa Makna Kedudukan dan Peran Pemerintah Daerah

Sebelum melihat kunci jawaban Buku Tematik, adik-adik dapat terlebih dahulu memahami soal kemudian menjawabnya sendiri.

Agar lebih jelasnya, berikut ini kunci jawaban Buku Tematik Tema 6 kelas 4 SD halaman 25 Subtema 1: Aku dan Cita-citaku.

Peternak Muda dari Malang

Menjadi pengusaha di usia muda, mungkin bukan tujuannya. Ia hanya ingin membangun usaha mandiri seusai kuliah.

Seorang pemuda bernama Triyono merintis usaha peternakan bebek potong sejak tahun 2006 dengan modal seadanya.

Baca Juga: Soal PKN Kelas 10 SMA Halaman 127 Tugas Mandiri 4.1 Pelaksanaan Otonomi Daerah

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x