Pembahasan Soal Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 192, 193, 196 Bab 7 Tugas Individu, Menulis Teks Persuasif

- 25 Desember 2021, 16:00 WIB
ilustrasi. berikut Pembahasan Soal Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 192, 193, 196 Bab 7 Tugas Individu, Menulis Teks Persuasif
ilustrasi. berikut Pembahasan Soal Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 192, 193, 196 Bab 7 Tugas Individu, Menulis Teks Persuasif /Tirachardz/

Halaman 193

Harapan Penulis :
Perokok menghentikan kebiasaan merokoknya sebelum kecanduan

Fakta/pendapat yang disajikan :
Di Malaysia, harga 20 batang rokok dapat setara dengan 5 persen pendapatan buruh kasar. Di Shanghai,Cina, petani dan perokok menghabiskan uang untuk membeli rokok lebih banyak daripada dipakai untuk membeli gandum, daging dan buah-buahan sebagai kebutuhan utama mereka. Jadi seberapa mahal pun harga rokok tidak dapat menghentikan mereka.

Baca Juga: Pembahasan Soal Bahasa Indonesia Kelas 8 Semester 2 Hal 208 - 214, Bab 8 Menafsirkan Isi dan Struktur Drama

Harapan Penulis :
Pembaca tidak menonton atau membaca komik dengan tokoh Shincan karena mempunyai karakter penebar virus yang berbahaya

Fakta/pendapat yang disajikan :
Banyak protes tang ditujukan kepadanya melalui surat pembaca di berbagai media cetak. Mereka menyatakan bahwa Shincan mempunyai kelakuan negatif yang ternyata banyak diikuti oleh anak-anak.

Halaman 196

1. Menentukan tema dan bujukan utamanya

Tema : Menjaga lingkungan mengatasi banjir
Bujukan utama : Mari jaga kebersihan dan kondisi lingkungan kita agar terhindar dari bencana banjir

2. Mencatat perincian - perincian yang mengarahkan pada ajakan itu yang berupa pendapat/fakta

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah