Pertanyaan Literal, Interpretatif, Integratif pada Cerpen 'Robohnya Surau Kami', Bahasa Indonesia Kelas 11

- 7 Desember 2021, 06:45 WIB
Ilustrasi pertanyaan Literal, Interpretatif, Integratif, Kritis dan Kreatif pada Cerpen Robohnya Surau Kami.
Ilustrasi pertanyaan Literal, Interpretatif, Integratif, Kritis dan Kreatif pada Cerpen Robohnya Surau Kami. /pixabay.com/NeiFo

RINGTIMES BALI – Hallo adik adik semua, kita akan membahas tentang latihan tentang Bahasa Indonesia Kelas 11 SMA.

Pertanyaan Literal, Interpretatif, Integratif, Kritis, Kreatif pada Cerpen Robohnya Surau Kami, Bahasa Indonesia

Khususnya kali ini merupakan pembahasan Soal Bahasa Indonesia Kelas 11 SMA halaman 107 tentang Pertanyaan Literal, Interpretatif, Integratif, Kritis, dan Kreatif pada Cerpen Robohnya Surau Kami.

Baca Juga: Pembahasan Soal Sejarah Indonesia Kelas 11 Halaman 15 Semester 2 Bab 5 Kedatangan Jepang ke Indonesia

Sebagaimana dilansir dari Buku Paket Bahasa Indonesia Elektronik kelas 11 SMA kurikulum 2013 edisi revisi 2017 pada Senin, 6 Desember 2021.

1. Pertanyaan literal

A. Di mana dan kapan cerita itu terjadI?

Jawab : Cerita itu terjadi di sebuah desa pada waktu sore hari.

B. Siapa saja tokoh cerita itu?

Jawab : Haji Saleh dalam cerita kakek, Ajo Sidi dan istri, kakek, tokoh Aku dan istri.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x