Kunci Jawaban Evaluasi Latihan IPA Kelas 5 SD Bagian 2 Terbaru

- 3 Desember 2021, 19:18 WIB
Kunci Jawaban IPA Kelas 5
Kunci Jawaban IPA Kelas 5 /banksoal.kemdikbud/Kunci Jawaban IPA Kelas 5

7. Trakea adalah alat pernafasan pada hewan .....
a. cacing
b. manusia
c. ikan
d. serangga
Jawaban: D

Baca Juga: Evaluasi Umum Soal Ujian IPA Kelas 5 SD Yang Dilengkapi Dengan Kunci Jawaban, Bagian Satu

8. Urutan alat pernafasan pada manusia yang benar adalah …..
a. tenggorokkan – hidung – paru-paru
b. hidung – paru-paru – tenggorokkan
c. hidung – tenggorokkan – paru-paru
d. paru-paru – tenggorokkan – hidung
e. mulut – hidung – tenggorokkan
Jawaban: C

9. Penyakit yang berhubungan dengan alat pernapasan pada manusia diantaranya adalah sebagai berikut, kecuali .....
a. influenza
b. kolera
c. diare
d. asma
Jawaban: C

10. Stigma terletak di sepanjang kedua sisi tubuh serangga dan bekerja sebagai .....
a. jalan keluar dan masuknya udara
b. jalan masuknya udara
c. jalan keluar dan masuknya makanan
d. jalan keluar udara
Jawaban: A

Baca Juga: Kunci Jawaban Latihan Soal UTS Tematik Kelas 5 SD MI Tema 2 Subtema 1

Soal-soal evaluasi umum soal ujian IPA Kelas 5 SD semoga dapat membantu adik-adik dalam belajar dirumah dan memantapkan diri menghadapi ujian.***

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah