Latihan Soal UAS PAS Akidah Akhlak Kelas 7 MTs Kurikulum 2013 Disertai Jawaban 2021

- 24 November 2021, 18:29 WIB
Ilustrasi latihan soal UAS PAS Akidah Akhlak kelas 7 MTs kurikulum 2013 disertai jawaban 2021.
Ilustrasi latihan soal UAS PAS Akidah Akhlak kelas 7 MTs kurikulum 2013 disertai jawaban 2021. /unsplash.com/@jessica lewis

RINGTIMES BALI – Hai semuanya, kesempatan kali ini kita akan membahas latihan soal Akidah Akhlah kelas 7 MTs untuk UAS atau PAS kalian.

Pada latihan soal kali ini, kita akan bersama-sama membahas tentang contoh-contoh soal yang diprediksi akan muncul ketika UAS atau PAS nanti.

Latihan soal ini dilakukan agar adik-adik semua memahami tentang materi dan soal yang ada, sehingga mudah dalam menjawab UAS atau PAS.

Baca Juga: Kunci Jawaban Latihan Soal Penilaian Harian Tema 3 Subtema 3 Kelas 5 SD, Bagian 2

Dilansir dari kanal YouTube SOAL PEDIA pada tanggal 24 November 2021, berikut adalah latihan soalnya:

1. Sifat yang tidak layak dan tidak mungkin ada pada Allah SWT, merupakan pengertian dari sifat?
a. sifat wajib
b. sifat mustahil
c. sifat jaiz
d. sifat salbiyah

2. Kata jaiz menurut bahasa berarti?
a. tidak boleh
b. tidak ada
c. ada
d. boleh

Baca Juga: Latihan Soal UAS PAS Akidah Akhlak Kelas 6 MI Kurikulum 2013 Disertai Kunci Jawaban

3. Dasar-dasar aqiqah Islam adalah?
a. Ijm’ dan qiyas
b. hadits
c. Al-Qur’an
d. Al-Qur’an dan hadits

4. Arti aqiqah menurut bahasa adalah?
a. hukum
b. pernyataan
c. mengikat
d. kehendak

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x