Jumlah Sisi, Rusuk, dan Titik Sudut Bola, Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 SD MI Halaman 105

- 22 November 2021, 11:12 WIB
Ilustrasi kunci jawaban matematika kelas 6 SD/MI halaman 105, jumlah sisi, rusuk, dan titik sudut bangun ruang bola.
Ilustrasi kunci jawaban matematika kelas 6 SD/MI halaman 105, jumlah sisi, rusuk, dan titik sudut bangun ruang bola. /pexels.com/@julia m cameron

RINGTIMES BALI – Salam semangat adik-adik SD dan MI! Berikut ini merupakan pembahasan kunci jawaban Matematika untuk kelas 6 SD/MI.

Pada Bab 3 sesuai kurikulum 2013 edisi 2018, adik-adik telah mempelajari dan memahami tentang berbagai macam bangun ruang serta sifat-sifatnya.

Selanjutnya, di halaman 105, adik-adik diminta untuk menyelesaikan latihan soal matematika tentang bangun ruang bola mulai jumlah sisi, rusuk, dan titik sudut bola.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 SD MI Halaman 131, 132 Luas Permukaan Bangun Ruang Gabungan

Diharapkan pembahasan soal di bawah ini dapat membantu adik-adik dalam memahami dan menyelesaikan soal matematika khususnya bangun ruang.

Dikutip dari Buku Senang Belajar Matematika dari Kemdikbud Kurikulum 2013, berikut materi dan latihan soal matematika bangun ruang bola antara lain:

1) Berapakah banyaknya sisi pada bola?

Kunci jawaban matematika kelas 6 SD MI bab 3.
Kunci jawaban matematika kelas 6 SD MI bab 3. Tangkapan layar buku senang belajar matematika kelas 6 SD/Kemdikbud

Jawaban: Bola memiliki satu sisi.

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x