Soal UAS PAS PPKN Kelas 8 Semester 1 K13 Terbaru 2021 PART 1

- 22 November 2021, 06:18 WIB
ilustrasi.  berikut Soal UAS PAS PPKN Kelas 8 Semester 1 K13 Terbaru 2021 PART 1
ilustrasi. berikut Soal UAS PAS PPKN Kelas 8 Semester 1 K13 Terbaru 2021 PART 1 /pixabay/

RINGTIMES BALI - Inilah pembahasan - pembahasan Soal UAS PAS PPKN Kelas 8 Semester 1 K13 Terbaru 2021 PART 1. Simak di artikel ini.

Dalam artikel kali ini disajikan sejumlah latihan soal mata pelajaran PPKN sebagai bahan persiapan menghadapi ujian UAS (Ulangan Akhir Semester) 2021 mendatang.

Dengan adanya pembahasan ini, semoga dapat membantu kamu untuk dapat menjawab soal UAS PPKN kelas 8 Semester 1 Kurikulum 2013 (K13).

Baca Juga: Pembahasan Soal PPKN Kelas 9 Halaman 59, 66, 67 Semester 1 Bab 3 Kedaulatan NKRI

Untuk lebih memahaminya, mari kita simak bersama pembahasannya sebagaimana ringtimesbali.com kutip dari kanal YouTube Jagat Edukasi:

1. Pada hakekatnya nilai-nilai Pancasila merupakan unsur-unsur yang digali dari bangsa Indonesia yang berupa nilai adat istiadat kebudayaan serta nilai religius dalam kehidupan sehari-hari bangsa Indonesia, hal ini termasuk asal mula...

A. asal mula bahan (kausa matrialis)
B. asal mula bentuk (kausa formalitas)
C. asal mula karya (kausa efisien)
D. asal mula tujuan (kausa finalis)

jawaban : A

2. Pancasila sebagai norma dasar negara yang fundamental, artinya...

A. aturan yang menjadii acuan dalam berperilaku
B. aturan pokok untuk menjalankan kedaulatan rakyat
C. kaidah negara yang berlaku untuk selamanya
D. aturan pokok untuk mengatur kehidupan bangsa dan negara

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x