Pembahasan Soal IPA Kelas 9 Halaman 241 sampai 243 Semester 1, Uji Kompetensi Listrik Dinamis

- 18 November 2021, 17:33 WIB
ilustrasi. Pembahasan Soal IPA Kelas 9 Halaman 241 -243 Semester 1, Uji Kompetensi Listrik Dinamis
ilustrasi. Pembahasan Soal IPA Kelas 9 Halaman 241 -243 Semester 1, Uji Kompetensi Listrik Dinamis /unsplash/@wilhelm gulkel/

kunci = penghantar listrik

Udara = bukan penghantar

Agar lampu menyala, harus memakai bahan penghantar

Jawaban : C. 1 dan 3

3. Arus listrik sebesar 10 mA mengalir pada sebuah kawat penghantar selama 60 detik. Jumlah muatan yang berpindah pada kawat penghantar adalah ...

A. 600 C
B. 60 C
C. 6 C
D. 0,6 C

Pembahasan :

Diketahui :

Arus listrik = 1 = 10 mA = 0,01 A
Waktu = t = 60 detik = 60 s

Ditanya : Jumlah muatan = Q =...?

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah