Soal AKM Numerasi dan Literasi SD Kelas 5 Dilengkapi Kunci Jawaban Terbaru 2021

- 15 November 2021, 10:50 WIB
Pembahasan soal AKM Numerasi dan Literasi SD kelas 5 yang dilengkapi dengan kunci jawaban terbaru 2021.
Pembahasan soal AKM Numerasi dan Literasi SD kelas 5 yang dilengkapi dengan kunci jawaban terbaru 2021. /Tangkapan Layar Youtube/Buku Paket


RINGTIMES BALI -
Berikut ini soal AKM Numerasi dan Literasi SD kelas 5 beserta kunci jawaban terbaru 2021.

Dalam artikel ini akan dipaparkan kelanjutan soal simulasi AKM Numerasi dan literasi SD kelas 5 bagian essai.

Dengan adanya kunci jawaban dari soal latihan AKM Numerasi dan literasi SD kelas 5 nanti, adik-adik diharapkan dapat mempersiapkan diri untuk menjawab soal yang akan diberikan saat ulangan semester 1 tiba.

Baca Juga: Soal AKM Numerasi SMP Kelas 8 Lengkap Terbaru 2021

Agar lebih jelasnya, berikut adalah soal AKM Numerasi dan literasi SD kelas 5 beserta kunci jawaban yang dilansir dari kanal Youtube Aziz Effendhi dan dikutip dari kanal YouTube Idham Edu:

1. Ani mempunyai kolam renang yang berbentuk persegi panjang dengan ukuran masing-masing panjang 10 m dan lebar 4 m. Sedangkan sekeliling kolam rumah Ani pada bagian luarnya di pasang keramik.

Jika lebar daerah tersebut dipasang keramik 50 cm, maka tentukanlah luas seluruh keramik di sekeliling kolam renang milik Ani?

Baca Juga: Soal Simulasi AKM Numerasi SMP Kelas 8 Terbaru 2021

a.15 m^2

b.40 m^2

c.55 m^2

d.64 m^2

Jawaban:

Diketahui:

lebar keramik: 4 m

Luas keramik: 4 m

Jika dipasang keramik: 50 cm

Maka,

Luas keramik = (11 x 5) – (10 x 4)

= 55 – 40

= 15 m^2.

Baca Juga: Soal Simulasi AKM Numerasi SMP Kelas 8 Terbaru 2021

2.Literasi teks fiksi pilihan ganda

Senangnya hari Sabtu telah datang

Dengar, dengar, jam dinding berdentang

Senyumlah dan hilangkan segala lara

Saatnya berangkat ke sekolah segera

Siapkan semangat dan peralatanmu

Kain lap, tongkat pel, kemoceng, dan sapu

Ayo kita kerja bakti bersama-sama

Bersihkan lantai, lemari, kursi, dan meja

Mari ringankan kaki dan tangan

Tugas berat menjadi ringan

Oh, senangnya bergotong-royong

Kita saling tolong menolong.

Baca Juga: Soal Simulasi AKM Numerasi SD Kelas 5 beserta Kunci Jawaban Terbaru 2021

Dari teks diatas, Mengapa para siswa merasa senang?

a. Karena hari itu hari Sabtu

b. Karena hari itu hari libur

c. Karena mereka akan bekerja bakti

d. Karena tugas mereka ringan

Jawaban: A

Sesuai pada bacaan dari teks diatas, siswa senang karena hari itu merupakan hari Sabtu pada saat mereka sedang membersihkan sekolah

Itulah pembahasan soal simulasi AKM Numerasi dan Literasi SD kelas 5 beserta kunci jawaban terbaru 2021.

Baca Juga: Soal AKM Numerasi SD Kelas 5 Beserta Kunci Jawaban Terbaru 2021

Semoga dengan adanya artikel ini, adik-adik dapat mengerjakan serta memahami AKM numerasi pada pelajaran kali ini.***

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah