Latihan Soal UAS PAS Sejarah Kelas 10 Semester 1 Kurikulum 2013

- 11 November 2021, 08:10 WIB
ilustrasi. Latihan Soal UAS PAS Sejarah Kelas 10 Semester 1 Kurikulum 2013
ilustrasi. Latihan Soal UAS PAS Sejarah Kelas 10 Semester 1 Kurikulum 2013 /Unsplash/@Ed Robertson /

RINGTIMES BALI - Inilah Pembahasan Latihan Soal UAS PAS Sejarah Kelas 10 Semester 1 Kurikulum 2013 simak selengkapnya di artikel.

Dalam artikel ini akan dipaparkan sejumlah soal latihan PAS (Penilaian Akhir Semester) materi Sejarah untuk siswa kelas 10 SMA semester 1 Kurikulum 2013.

Semoga dengan adanya pembahasan soal dan kunci jawaban PAS Sejarah ini dapat membantu siswa dalam menyelesaikan ujian tersebut pada waktunya nanti.

Baca Juga: Pembahasan Soal Sejarah Kelas 12 SMA, Alasan Diadakan Referendum Timor Timur

Berikut pembahasan latihan Soal PAS Sejarah Kelas 10 dikutip dari kanal YouTube Jagat Edukasi:

1. Zaman pengembangan dan penyusunan falsafah agama yaitu zaman orang berfilfafat atas dasar Weda adalah...

A. Zaman Weda
B. Zaman Brahmana
C. Zaman Upanisad
D. Zaman Budha
E. Zaman Sudra

jawaban : C

2. Berikut empat fase perkembangan agama Hindu di India, kecuali...

A. Zaman Weda
B. Zaman Brahmana
C. Zaman Upanisad
D. Zaman Budha
E. Zaman Sudra

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x