Pembahasan Soal Akidah Akhlak Kelas 9 MTs Halaman 19, Iman Kepada Hari Akhir

- 26 Oktober 2021, 13:30 WIB
Pembahasan soal Akidah Akhlak kelas 9 MTs, Iman Kepada Hari Akhir.
Pembahasan soal Akidah Akhlak kelas 9 MTs, Iman Kepada Hari Akhir. /Tangkapan layar buku Akidah Akhlak kelas 9 MTs

RINGTIMES BALI – Hai adik-adik semua, bagaimana kabar kalian hari ini? Semoga sehat selalu dan semangat terus belajarnya ya.

Pada halaman 19 kalian disuruh untuk menjawab soal yang ada, namun sebelum itu, adik-adik harus membaca materinya agar bisa menjawab soal dengan mudah.

Pembahasan soal ini dilakukan agar adik-adik memahami apa saja materi yang ada di dalam bab tersebut.

Baca Juga: Pembahasan Soal Fikih Kelas 10 MA Halaman 194, Riba, Bank, Asuransi Disertai Jawaban

Dilansir dari buku Akidah Akhlak kelas 9 MTs edisi revisi 2020 pada tanggal 26 Oktober 2021, berikut adalah pembahasan soal:

Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar!

1. Apa pengertian beriman kepada hari akhir?

2. Sebutkan 3 (tiga) golongan yang berpendapat tentang hari akhir!

3. Tulis QS. al-Hajj ayat 7 tentang beriman kepada hari akhir beserta artinya!

4. Apa makna yang terkandung dalam QS. Hud ayat 106-107 tentang meraka? Jelaskan!

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Buku Akidah Akhlak Kelas 9 MTs Revisi 2020


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah