Soal Simulasi AKM Numerasi SD MI Part 1 Pusmenjar Kemdikbud Beserta Kunci Jawaban 2021

- 19 Oktober 2021, 07:10 WIB
Ilustrasi Soal Simulasi AKM Numerasi SD MI Part 1 Pusmenjar Kemdikbud Beserta Kunci Jawaban 2021
Ilustrasi Soal Simulasi AKM Numerasi SD MI Part 1 Pusmenjar Kemdikbud Beserta Kunci Jawaban 2021 /Mediamodifier/Pixabay/

RINGTIMES BALI - Sebentar lagi siswa akan mengikuti AKM 2021 yakni pada bulan November.

Dalam artikel ini akan dipaparkan beberapa simulasi soal di aplikasi Pusmenjar Kemdikbud materi numerasi tingkat SD MI.

Pembahasan soal dan kunci jawaban dalam artikel ini diharapkan bisa memberikan manfaat dan wawasan terutama bagi siswa SD MI yang akan mengikuti AKM 2021.

Baca Juga: Soal AKM Literasi SMP 2021 dan Kunci Jawaban, Teks Si Kikir dan Emasnya

Berikut soal simulasi AKM Numerasi SD MI part 1 Pusmenjar Kemdikbud dikutip dari kanal YouTube Imam Basri Alwi pada 19 Oktober 2021.

Perhatikan keterangan pada lift berikut ini:
LOUSER LIFT
LIFT PENUMPANG
Kapasitas : 550 kg
Penumpang : 8 orang
DILARANG MEROKOK

Lift sudah berisi 5 orang dengan jumlah berat badan 380 kg.
Di luar lift, Andi, Rosa dan Joni akan masuk ke dalam lift yang sama, dimana berat badan masing-masing adalah
Andi = 95 kg
Rosa = 83 kg
Joni = 35 kg

Baca Juga: Soal AKM SMP Kelas 8 2021 Dilengkapi Kunci Jawaban dan Pembahasan

1. Saat lift kosong, berapa paling banyak orang dengan berat badan sama dengan Andi yang dapat masuk?

a. 1
b. 5
c. 6
d. 8

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah