Operasi Tiga Pecahan Beda Bentuk, Matematika Kelas 5 SD

- 10 Oktober 2021, 06:50 WIB
Operasi Tiga Pecahan Beda Bentuk, Matematika Kelas 5 SD
Operasi Tiga Pecahan Beda Bentuk, Matematika Kelas 5 SD /pexels/

RINGTIMES BALI - Berikut pembahasan materi Matematika kelas 5 SD Operasi tiga pecahan beda bentuk simak di artikel ini.

Pada artikel ini akan dibahas bagaimana cara mudah untuk mengerjakan operasi tiga pecahan beda bentuk yang merupakan salah satu materi pelajaran Matematika Kelas 5 SD.

Operasi tiga pecahan beda bentuk ini dibahas karena masih banyak siswa yang belum memahami bagaimana caranya mengerjakan jika ada soal yang demikian.

Baca Juga: Kunci Jawaban ESPS Matematika Kelas 5 Halaman 53 Paket 2, Latihan Ulangan Bab 2 Part 1

Karena itu dengan adanya pembahasan materi ini diharapkan siswa menjadi mengerti dan mendapatkan tambahan ilmu agar siap jika mendapatkan soal yang diberikan bapak/ibu guru di sekolah.

Dan berikut materi pembahasannya dikutip dari kanal YouTube Matematika Hebat, Minggu 10 Oktober 2021:

1. 1/7 x 2,1 + 5% =

pembahasan:

= 1/7 x 21/10 + 5/100 (kita ubah karena persen pasti perseratus)

(1/7 x 21/10 (21:7=3)

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x