Latihan Soal dan Pembahasan UTS Bahasa Indonesia Kelas 8 Kurikulum 2013, Terbaru

- 3 Oktober 2021, 17:55 WIB
Berikut pembahasan latihan soal UTS Bahasa Indonesia kelas 8 kurikulum 2013
Berikut pembahasan latihan soal UTS Bahasa Indonesia kelas 8 kurikulum 2013 /Pexels.com/Sasin Tipchai

RINGTIMES BALI - Berikut pembahasan latihan soal dan kunci jawaban UTS bahasa Indonesia kelas 8 kurikulum 2013 terbaru.

Dalam artikel ini akan dibahas contoh latihan soal Ujian Tengah semester (UTS) bahasa Indonesia kelas 8 kurikulum 2013 tahun ajaran 2021/2022 yang dilengkapi kunci jawaban.

Diharapkan dengan adanya soal-soal yang disertai kunci jawaban ini dapat menjadi salah satu referensi bahan belajar siswa menghadapi ujian kali ini.

Baca Juga: Spoiler Soal UTS PTS Bahasa Indonesia Kelas 8 2021 Disertai Kunci Jawaban, Teks Berita

Berikut pembahasan soalnya dikutip dari kanal YouTube Pelajaran B.Indonesia Minggu 3 Oktober 2021 :

1. Penyebab kecelakaan lalu lintas di Jalan Raya terutama kesalahan pada pemudik biasa kurang sabar. Mereka sering mengebut dan ingin mendahului. Mengantung juga sering menjadi penyebab kecelakaan. Jarak yang ditempuh kendaraan terlalu jauh akan mengakibatkan sopir lelah dan mengantuk sehingga mudah tabrakan dengan kendaraan lain.

Kalimat tanggapan yang sesuai dengan isi paragraf tersebut adalah...

A. Jarak terlalu jauh mengakibatkan pengemudi kurang sabar

B. Bila sopir berhati-hati, kecelakaan tidak mungkin terjadi

C. Para pengemudi biasanya mengebut dan mendahului

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah