Bermain di Lingkunganku, Kunci Jawaban Kelas 2 SD MI Tema 2 Halaman 9, 10, 12, dan 14

- 25 September 2021, 16:30 WIB
Berikut Pembahasan Kunci Jawaban Kelas 2 SD MI Tema 2 Halaman 9, 10, 12, dan 14
Berikut Pembahasan Kunci Jawaban Kelas 2 SD MI Tema 2 Halaman 9, 10, 12, dan 14 /Tangkapan layar buku paket tematik tema 2 kelas 2 SD MI/

RINGTIMES BALI – Simak pembahasan kunci jawaban pada buku tematik terpadu (K13) edisi revisi tahun 2017 untuk siswa kelas 2 SD MI.

Pembahasan yang kami sajikan dalam artikel ini bertujuan sebagai referensi dan panduan bagi adik-adik pelajar, supaya dapat menemukan jawaban kalian sendiri untuk menyelesaikan latihan soal yang terangkum dalam buku paket ini.

Dilansir dari laman buku.kemdikbud.go.id pada 25 September 2021, berikut pembahasan kunci jawaban kelas 2 SD/MI tema 2 halaman 9, 10, 12, dan 14.

Baca Juga: Latihan Soal dan Kunci Jawaban Kelas 5 SD MI Tema 9 Halaman 3, 5, 6, dan 7

PEMBAHASAN KUNCI JAWABAN

Halaman 9-10.

*Ayo Berdiskusi*

Diskusikanlah soal berikut dengan temanmu!

1. 3 + 3 = 6

Ada berapa kelompok perahu pada gambar tersebut? Berapa jumlah perahu setelah digabungkan? Dapat ditulis: 3 x 2 = 6 ( 2 + 2 + = 6).

*Ayo Berlatih*

Tentukan bilangan yang tepat untuk soal berikut!

1. 1 + 1 + 1 = 3, dapat ditulis 1 x 3 = 3.

Baca Juga: Kunci Jawaban Akidah Akhlak Kelas 1 MI Halaman 10, 26, 34, Kalimat Syahadat Hingga Asmaul Husna

2. 4 + 4 + 4 = 12, dapat ditulis 4 x 3 = 12.

3. 2 + 2 + 2 + 2 = 8, dapat ditulis 2 x 4 = 8.

4. 4 + 4 + 4 + 4 = 12, dapat ditulis 4 x 4 = 16.

5. Dua kelompok anak bermain lompat tali. Setiap kelompok terdiri atas 5 anak.

6. Kalimat perkaliannya adalah:

Jawaban : 2 x 5 = 10.

Baca Juga: Kunci Jawaban Penilaian Harian Matematika Tema 3 Kelas 3 Semester 1

1. Nyatakan kalimat perkalian tersebut dengan penjumlahan berulang!

Jawaban : 2 + 2 + 2 + 2 + 2 = 10.

Halaman 12.

*Ayo Mengamati*

Amati dan bacalah percakapan berikut!

Beni : Kak, simpaiku jatuh terus. Aku tidak bisa memainkannya, Kak.

Kak Tiur : Kamu kan baru belajar. Nanti juga pasti bisa, Dik.

Beni : Kapan bisanya, Kak?

Baca Juga: Kunci Jawaban Ulangan Matematika Tema 3 Kelas 3 Semester 1 Pilihan Ganda

Kak Tiur : Kamu harus banyak berlatih. Jangan langsung menyerah. Kakak dulu juga seperti itu.

Beni : Baiklah Kak, aku akan rajin berlatih. Aku pasti bisa.

Kak Tiur : Iya Dik, mari kita latihan bersama!

1. Apa yang sedang dilakukan Beni dan Kak Tiur?

Jawaban : belajar bermain simpai.

Halaman 14.

Jawablah pertanyaan berikut berdasarkan teks yang dibacakan temanmu!

1. Apakah simpai itu?

Jawaban : simpai adalah alat permainan yang berbentuk lingkaran, dan terbuat dari rotan.

Baca Juga: Kunci Jawaban Akidah Akhlak Kelas 2 MI Halaman 81, Akhlak Terpuji

2. Bagaimana bentuk simpai itu? 

Jawaban : lingkaran.

3. Terbuat dari apa simpai tersebut?

Jawaban : dari rotan.

4. Bagaimana cara memainkan simpai?

Jawaban : Cara memainkannya dengan memutar simpai di pinggang. Kemudian, pinggang digoyangkan mengikuti putaran simpai tersebut.

Demikian pembahasan kunci jawaban pada buku tematik terpadu (K13) edisi revisi tahun 2017 kelas 2 SD/MI tema 2 halaman 9, 10, 12, dan 14.***

 

Editor: I GA Putu Yuliani Dewi

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah