Kunci Jawaban Akidah Akhlak Kelas 3 MI Halaman 89, Akhlak Terpuji

- 22 September 2021, 09:55 WIB
Pembahasan Kunci jawaban Akidah Akhlak kelas 3 MI.
Pembahasan Kunci jawaban Akidah Akhlak kelas 3 MI. /Tangkapan layar buku Akidah Akhlak kelas 3 MI

RINGTIMES BALI – Halo adik-adik semuanya, semoga kalian semua sehat terus dan semangat belajarnya ya.

Sebelum kalian melihat kunci jawaban yang ada, sebaiknya adik-adik semua menjawab soal-soal pada halaman 89 secara mandiri terlebih dahulu.

Perlu diingat, bahwa kunci jawaban ini hanya digunakan sebagai sarana untuk mencocokkan jawaban adik-adik apabila ada yang salah.

Baca Juga: Latihan Soal UTS PTS IPS Kelas 9 Semester 1 2021 Lengkap dengan Kunci Jawaban

Dilansir dari buku Akidah Akhlak kelas 3 MI edisi revisi 2020 pada tanggal 22 September 2021, berikut adalah kunci jawabannya:

1. Tulislah tiga contoh sikap pemberani yang tepat menurut aturan!

Jawaban: Tiga contoh sikap pemberani yang tepat menurut aturan, yaitu, berani membela kebenaran, melaksanakan tugas, serta memperjuangkan cita-cita.

2. Mengapa kita tidak diperkenankan tolong-menolong dalam kejahatan? Jelaskan!

Jawaban: Kita tidak boleh untuk tolong-menolong dalam kejahatan, karena akan mendapat dosa dan menimbulkan masalah yang lebih besar.

Baca Juga: Latihan Soal dan Kunci Jawaban UTS PTS PPKn Kelas 4 Tema 1 Kurikulum 2013 Semester 1 Terbaru

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Buku Akidah Akhlak Kelas 3 MI Edisi Revisi 2020


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x