Pembahasan Materi PPKn Tema 2 Kelas 3 SD, Perilaku Terpuji

- 21 September 2021, 08:20 WIB
Berikut pembahasan materi PPKn Tema 2 kelas 3 SD, perilaku terpuji
Berikut pembahasan materi PPKn Tema 2 kelas 3 SD, perilaku terpuji /PIXABAY/Free-Photos

RINGTIMES BALI – Perilaku terpuji merupakan sifat yang harus ada sejak kecil, kamu bisa mengetahui pada pembahasan materi PPKn Tema 2 kelas 3 SD.

Adik-adik harus memiliki perilaku terpuji agar kita bisa menjadi orang yang baik, disayangi guru dan orang tua, serta memiliki banyak teman.

Ada beberapa contoh perilaku terpuji yang bisa kita lakukan, dilansir dari kanal youtube Miss Imas pada 21 September 2021

1. Bersyukur

Baca Juga: Pembahasan Materi Bahasa Indonesia Tema 3 Kelas 3 SD Subtema 1, Sifat Benda

Bersyukur merupakan perbuatan yang memiliki tujuan untuk berterima kasih dengan cara yang ikhlas dan sabar.

Setiap makhluk hidup yang diciptakan oleh Tuhan sangat bermanfaat bagi manusia, seperti hewan dan tumbuhan yang digunakan untuk bahan makanan.

Sehingga kita harus bersyukur kepada Tuhan yang sudah memberikan banyak kebaikan untuk kita.

2. Berterima kasih

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah