Pembahasan IPS Kelas 7 Halaman 188-190 Aktivitas Manusia dalam Memenuhi Kebutuhan Uji Kompetensi 3

- 15 September 2021, 14:23 WIB
Pembahasan IPS Kelas 7 Halaman 188-190 Aktivitas Manusia Dalam Memenuhi Kebutuhan Uji kompetensi bab 3.
Pembahasan IPS Kelas 7 Halaman 188-190 Aktivitas Manusia Dalam Memenuhi Kebutuhan Uji kompetensi bab 3. / Jess Bailey/Pixabay

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 149,150 Uji Kompetensi 2 Perubahan Sosial Budaya dan Globalisasi

2. Uraikan tiga pokok kegiatan ekonomi 

Penyelesaian :

1. Kegiatan Produksi = proses untuk menghasilkan barang atau jasa

2. Kegiatan Distribusi = proses penyaluran barang dari produsen kepada konsumen
3. Kegiatan Konsumsi = proses pemakaian barang atau jasa

3. Tuliskan lima macam kegiatan yang kamu lakukan yang berdasar pada prinsip ekonomi! 

Penyelesaian :

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 7 Halaman 121, 122 Uji Kompetensi 2 Interaksi Sosial dan Lembaga Sosial Bab 2

1. membeli barang dengan memilihnya
2. membeli barang dengan kualitas yang paling bagus 
3. membeli barang sesuai dengan yang direncanakan
4. membeli berdasarkan kebutuhan.
5. membuat daftar kebutuhan

4. Sebutkan  4 macam motif ekonomi! 
Penyelesaian :

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah