Matematika Kelas 9 Halaman 126-128 Persamaan Fungsi Kuadrat dan Pembahasan Ayo Berlatih 2.5

- 13 September 2021, 18:30 WIB
Berikut pembahasan Matematika kelas 9 halaman 126-128 pada bab 2 persamaan fungsi kuadrat soal Ayo Kita Berlatih 2.5.
Berikut pembahasan Matematika kelas 9 halaman 126-128 pada bab 2 persamaan fungsi kuadrat soal Ayo Kita Berlatih 2.5. /Unsplash/Santi Vedrí

kuadrat sempurna = bentuk persamaan yang menghasilkan bilangan rasional dengan melengkapkan kuadrat menggunakan rumus:
(x+p)2 = x2 + 2px + p2

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 10 Halaman 34 Latihan 1.4 Persamaan dan Pertidaksamaan

3. Rumus Kuadrat

Selain menggunakan faktorisasi dan kuadrat sempurna, persamaan kuadrat dapat diselesaikan dengan menggunakan rumus kuadrat.

Agar lebih memahami, silahkan simak soal dan pembahasan matematika kelas 9 halaman 126-128 ayo berlatih 2.5 :

1. Suatu persegi panjang kelilingnya 60 cm. Tentukan ukuran persegi panjang agar mempunyai luas maksimum.
Jawaban :

Keliling = 2 x (panjang + lebar)

30 = p + l
p = 30 - l

luas = p x l = (30 - l) x l = 30l  - l2
l = -b / 2(a)
= -30 / 2(-1)

= 15

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah