Berapa Persentase Siswa yang Mendapatkan Nilai 6, Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6 SD MI Halaman 126, 127

- 10 September 2021, 18:20 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban pada Tema 2 untuk Kelas 6 SD dan MI Halaman 126 dan 127.
Ilustrasi Kunci Jawaban pada Tema 2 untuk Kelas 6 SD dan MI Halaman 126 dan 127. /Pixabay/NeiFo

1) Berapa persen siswa yang mendapatkan nilai 6?

Pembahasan:

Persentase siswa yang mendapatkan nilai 6 = Jumlah siswa dengan nilai 6/jumlah seluruh siswa x 100

= 3/30 = 1/10

= 1/10 x 100

= 10%

2) Jika digabungkan, berapa persen siswa yang mendapatkan nilai 7 dan 8?

Pembahasan:

Persentase siswa yang mendapatkan nilai 7 dan 8= (Jumlah siswa dengan nilai 7 + jumlah siswa dengan nilai 8)/jumlah seluruh siswa x 100

= (8 + 10)/30 = 18/30 = 3/5

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline

Sumber: Buku Tematik SD kurikulum 2013 edisi revisi 2017


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah