Kunci Jawaban Soal Ulangan Harian Kelas 5 SD MI Tema 2 Subtema 2

- 7 September 2021, 06:30 WIB
ilustrasi. pembahasan Kunci Jawaban Soal Ulangan Harian Kelas 5 SD MI Tema 2 Udara Bersih bagi Kesehatan Subtema 2
ilustrasi. pembahasan Kunci Jawaban Soal Ulangan Harian Kelas 5 SD MI Tema 2 Udara Bersih bagi Kesehatan Subtema 2 /pixabay/

RINGTIMES BALI - Halo adik-adik apakabar? Berikut kakak sampaikan kunci jawaban soal ulangan harian kelas 5 Tema 2 Udara Bersih Bagi Kesehatan Subtema 2 simak selengkapnya di artikel ini ya.

Pada pembahasan artikel kali ini, akan diulas kunci jawaban dari materi pada jenjang kelas 5 SD (Sekolah dasar) dan Madrasah Ibtidaiyah (MI) khususnya tema 2 tentang Udara Bersih bagi kesehatan, Subtema 2 Pentingnya Udara bagi Pernapasan.

Dan berikut kunci jawaban Soal Ulangan Harian Kelas 5 SD MI Tema 2 Subtema 2 selengkapnya dilansir dari kanal YouTube Mashindra Prisma Saputra, Selasa 7 September:

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal PTS PJOK Kelas 4 Semester 1

Oya adik-adik jangan lupa berdoa sebelum kerjakan soal ya!

1. Apa saja faktor - faktor penyebab gangguan pernapasan ?

Jawaban :

- Faktor fisik yaitu adanya kelainan pada organ pernapasan dapat menyebabkan gangguan pernapasan.

- Faktor penyakit yaitu banyak penyakit menyebabkan gangguan pada pernapasan.

2. Apa penyebab penyakit asma?

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x