Kunci Jawaban Pendidikan Agama Hindu dan Budi Pekerti SD Kelas 5 Halaman 29, 30, Kitab Suci Veda

- 5 September 2021, 11:40 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Uji Kompetensi Pendidikan Agama Hindu dan Budi Pekerti SD Kelas 5 Halaman 29, 30, Kitab Suci Veda
Ilustrasi Kunci Jawaban Uji Kompetensi Pendidikan Agama Hindu dan Budi Pekerti SD Kelas 5 Halaman 29, 30, Kitab Suci Veda /pixabay/DavidRockDesign

RINGTIMES BALI - Salam semangat adik-adik, apa kabar? Masih semangatkah untuk belajar hari ini? Kali ini kita akan membahas tentang buku pendidikan agama Hindu dan budi pekerti kelas 5 SD.

Sebelumnya pada materi pelajaran 1 yaitu membahas mengenai kitab suci veda, mulai dari pengertian hingga implementasinya.

Selanjutnya, kita akan membahas sama-sama soal dan kunci jawaban pada halaman 29 dan 30 agar adik-adik dapat mengulang kembali materi sebelumnya, sebagaimana dilansir dari buku Pendidikan Agama Hindu dan Budi Pekerti kelas 5 SD Edisi Revisi 2017.

Baca Juga: Hyena Hewan Paling Pintar di Dunia, Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6 SD MI Halaman 70, 71 Subtema 2

I. Coba jelaskan pernyataan di bawah ini!

1. Dalam Kitab Manavadharmaśāstra Bab.II Pasal 6 menyatakan bahwa seluruh Veda merupakan sumber hukum?

Jawaban: Sumber hukum dalam arti formal serta bersifat pasti,yang dimana sumber-sumber buku sesuai dengan urutannya yaitu dengan istilah Veda, Smrti Sila, Acara (Sadacara), dan Atmanastusti

2. Dalam Kitab Manavadharmaśāstra Bab II Pasal 10 menyatakan Sesungguhnya Sruti (wahyu) adalah Veda, demikian pula Smerti itu adalah Dharmaśāstra, keduanya harus apa?

Baca Juga: Kunci Jawaban Pendidikan Agama Islam Kelas 5 SD Halaman 20, Mengenal Nama Allah dan KitabNya

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x