Perbedaan dan Persamaan Antara Ikan dan Katak, Materi IPA Kelas 7

- 5 September 2021, 11:10 WIB
Berikut adalah materi IPA kelas 7 tentang perbedaan dan persamaan antara ikan dan katak hingga tahapan pengklasifikasian makhluk hidup
Berikut adalah materi IPA kelas 7 tentang perbedaan dan persamaan antara ikan dan katak hingga tahapan pengklasifikasian makhluk hidup /Mikhail./Pexels.

- Hewan pemakan daging atau karnivora = {kucing dan anjing}

Hewan pemakan tumbuhan atau herbivora = {sapi, kuda, zebra, dan kuda laut}

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 54 Tabel 2.1, Cara Reproduksi Aseksual Tumbuhan

Kemudian adik-adik juga bertanya- tanya tentang penjelasan tahapan-tahapan mengklasifikasikan makhluk hidup.

Pengklasifikasian makhluk hidup terdiri dari tiga tahap, yaitu:

- identifikasi makhluk hidup

- pengelompokan makhluk hidup

- pemberian nama makhluk hidup.

Selanjutnya, Bagaimana cara memberi nama ilmiah makhluk hidup?

Untuk cara penulisan nama ilmiah makhluk hidup adalah dengan cara ditulis menggunakan bahasa latin atau yang dilatinkan.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah