Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 5 Halaman 16 Subtema 1 Apa Saja Fungsi Umum dari Sistem Pencernaan Manusia

- 3 September 2021, 19:00 WIB
Pembahasan Kunci Jawaban Tema 3 kelas 5 Halaman 16 Subtema 1 tentang Apa saja fungsi umum dari sistem pencernaan manusia.
Pembahasan Kunci Jawaban Tema 3 kelas 5 Halaman 16 Subtema 1 tentang Apa saja fungsi umum dari sistem pencernaan manusia. /pixabay.com/bodymybody

Sistem pencernaan pada manusia merupakan salah satu sistem yang kompleks dalam tubuh kita.berikut prosesnya:

- Makanan masuk ke mulut

- Proses mengunyah makanan dengan menggunakan gigi

- Proses menelan makanan di kerongkongan

- Proses pemecahan makanan dari zat yang kompleks menjadi molekul–molekul yang lebih sederhana dengan bantuan enzim yang ada di lambung.

- Proses penyerapan sari-sari makanan yang terjadi di usus halus.

- Proses pengeluaran sisa-sisa makanan yang sudah tidak diperlukan oleh tubuh melalui organ anus.

Ayo Berlatih

Makanan yang kita konsumsi akan dicerna oleh sistem pencernaan sebagai sumber energi, komponen penyusun sel dan jaringan, serta nutrisi yang dibutuhkan oleh tubuh.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Semester 1 Mengapa Kita Membutuhkan Kunci Determinasi

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x