Nama Properti yang Digunakan pada Tari Piring, Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 5 SD MI Halaman 60 Subtema 2

- 3 September 2021, 18:00 WIB
Ilustrasi tari. Nama Properti yang Digunakan pada Tari Piring, Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 5 SD MI Halaman 60.
Ilustrasi tari. Nama Properti yang Digunakan pada Tari Piring, Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 5 SD MI Halaman 60. /Pixabay/sizzhot0

RINGTIMES BALI - Halo, adik-adik SD dan MI, Salam Semangat! Di bawah ini merupakan pembahasan kunci jawaban Buku Tematik Kelas 5 SD dan MI pada Tema 2.

Subtema 2 tentang Pentingnya Udara Bersih bagi Pernapasan merupakan salah satu tema pada Tema 2 tentang Udara bersih bagi kesehatan.

Pada Pembelajaran 2 di halaman 60, adik-adik diminta untuk menyebutkan properti apa saja yang digunakan pada tari piring.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 5 SD MI Halaman 104 105 106 108 Memelihara Kesehatan Organ Pernapasan

Diharapkan dengan adanya pembahasan kunci jawaban ini dapat membantu orang tua dalam membimbing dan memandu adik-adik selama pembelajaran Jarak Jauh (PJJ).

Dikutip dari Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Sesuai Edisi Revisi 2017 untuk Kelas V SD/MI, berikut pembahasan kunci jawaban pada halaman pada halaman 60 antara lain:

Kakek Husin mempunyai cucu laki-laki seumuran Edo bernama Dani. Edo dan Dani sering bermain bersama. Siang itu mereka bermain menggunakan bola kecil.

Baca Juga: Apakah Bermain Hujan-Hujan Dapat Menyebabkan Sakit, Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 5 SD MI Halaman 91

Setelah bermain, Dani mengajak Edo ke rumahnya. Di dalam rumah Dani, Edo melihat berbagai macam topeng. Kata Dani, topeng-topeng itu adalah properti tari. Ternyata, Kakek Husin dahulu seorang penari.

Banyak tarian ditarikan menggunakan properti. Salah satu jenis tari menggunakan properti adalah tari topeng. Sesuai namanya, penari tari topeng menggunakan topeng. Gambar berikut ini menunjukkan salah satu contoh tari topeng. Penari pada gambar sedang menarikan tari Klono Topeng

Adakah tari lain menggunakan properti? Perhatikan beberapa gambar berikut yang menunjukkan gerak tari menggunakan properti.

Baca Juga: Mengapa Kita Harus Menjaga Kesehatan Organ Pernapasan, Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 5 SD MI Halaman 96

“Ayo Mengamati”

Amatilah gambar dua tarian di atas! Tuliskan nama-nama properti yang dipakai pada gambar tarian itu!

Nama properti yang digunakan pada tari Piring

Jawab: properti yang digunakan pada tari Piring yaitu:

1) Piring kaca

2) Selendang

3) Busana

4) Ikat pinggang

5) Alat musik tradisional

6) Cincin yang terbuat dari kemiri

7) Saputangan

8) Pisau

Baca Juga: Bahaya Kabut Asap dan Cara Mengatasinya, Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 5 SD MI Halaman 94, 95

Demikian pembahasan kunci jawaban Tema 2 Kelas 5 SD MI Subtema 2 Pembelajaran 1 di halaman 60. Tetap semangat menggapai cita-cita adik-adik.

Disclaimer:

1.Konten ini disajikan dan dibuat bertujuan agar dapat membantu para orang tua dalam membimbing anak selama belajar.

2.Kunci jawaban dan pembahasan ini bersifat terbuka, baik siswa dan orang tua dapat mengeksplorasi jawaban yang lebih baik.

Baca Juga: Perpindahan Panas Secara Konveksi, Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 5 SD MI Halaman 83, 84, 85

3.Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.***

Editor: Suci Annisa Caroline

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah