Kunci Jawaban Agama Islam SMP Kelas 9 Halaman 24 Bab 1 Soal Essay Mengenai Hari Kiamat

- 25 Agustus 2021, 11:30 WIB
Pembahasan Kunci Jawaban Agama Islam Kelas 9 Halaman 24.
Pembahasan Kunci Jawaban Agama Islam Kelas 9 Halaman 24. /Tangkapan layar buku Agama Islam SMP kelas 9

Karena pada saat perhitungan amal perbuatan manusia selama hidup di dunia. Ketika dilaksanakan hisab ini yang berbicara bukanlah mulut, tetapi semua anggota badan yang mempersaksikan. Oleh karena itu, tidak ada satu pun perbuatan yang terlepas dari perhitungan

4. Jelaskan fungsi iman kepada hari kiamat!

Jawaban:

Baca Juga: Kunci Jawaban Agama Islam Kelas 7 Uji Kompetensi Halaman 12 sampai Pilihan Ganda

Fungsi iman kepada hari Akhir adalah meningkatkan iman dan taqwa kepada Allah Swt., mendekatkan diri dan bertaqwa kepada Allah Swt termotivasi untuk banyak beramal salih dan berakhlakul karimah, serta selalu minta ampun (istighfar) kepada Allah Swt.

5. Sebutkan amalan yang dapat menjadikan seseorang ahli surga!

Jawaban:

Amalan yang menjadikan seseorang ahli Surga antara lain: melakukan amalan ikhlas karena Allah Swt mengikuti amalan sesuai dengan yang diajarkan oleh Rasulullah, taat kepada Allah Swt dan Rasul-Nya.

Kemudian berbakti kepada kedua orang tua, berinfak, bersodaqoah, menyantuni anak yatim, melaksanakan salat, serta puasa.

Itulah alternatif kunci jawaban essay pada bab 1 dengan soal essay yang bisa membantu kamu dalam memahami pembelajaran hari kiamat.***

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah