Hakikat Norma, Kunci Jawaban PPKN Kelas 7 Halaman 45 dan 46

- 24 Agustus 2021, 07:00 WIB
Ilustrasi kunci jawaban hakikat norma kelas 7
Ilustrasi kunci jawaban hakikat norma kelas 7 /pixabay

 

RINGTIMES BALI - Halo adik-adik, kali ini kita akan belajar bersama mengerjakan soal PPKN Kelas 7 SMP mengenai hakikat norma.

Pada halaman 45 dan 46, adik-adik diminta mengisi tabel 2.2 mengenai hakikat norma setelah membaca materi bab 2.

Sebagaimana dilansir dari buku paket PPKN kelas 7 SMP pada 24 Agustus 2021. adik-adik dan mengisi soal bersama-sama dalam tabel 2.2 tentang kunci jawaban halaman 45 dan 46.

 Baca Juga: Manfaat Ayam Bagi Manusia, Kunci Jawaban Tema 2 Hal 64 Kelas 3 SD

Halaman 45

  1. Norma: Norma adalah ukuran yang digunakan dalam mengukur tindakan atau perbuatan manusia.
  1. Tujuan Norma: Tujuan norma adalah sebagai pedoman, arahan, dasar, dan tata tertib bagi masyarakat di mana norma berlaku untuk membuat keteraturan dan kenyamanan dalam masyarakat. 

Macam Norma: Menurut sumber: norma kesusilaan, norma kesopanan, norma agama, norma hukum. Menurut bentuk: norma tertulis, norma tidak tertulis, cara kebiasaan, tata kelakuan, adat istiadat.

 Baca Juga: 4 Pemanfaatan Sumber Daya Alam dan Tempat Dipasarkan, Kunci Jawaban Hal 47 Tema 2 Kelas 4 SD

1. Norma Kesusilaan: Norma kesusilaan merupakan norma yang berasal dari nurani manusia yang menentukan baik dan buruk.

Contohnya: Tidak boleh mencuri barang orang lain.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x