Kunci Jawaban PPKN SMA Kelas 11 Halaman 35, Hak dan Kewajiban Asasi Manusia

- 20 Agustus 2021, 10:10 WIB
ilustrasi Kunci Jawaban PPKN SMA Kelas 11 Halaman 35, Hak Asasi Manusia
ilustrasi Kunci Jawaban PPKN SMA Kelas 11 Halaman 35, Hak Asasi Manusia /pixabay

 

RINGTIMES BALI - Salam semangat adik-adik, apa kabar? Masih semangatkah untuk belajar hari ini? Kali ini kita akan membahas tentang buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan SMA kelas 11 pada Bab 1.

Sebelum memulai ke pertanyaan dan jawabannya, kita mulai dengan penjelasan mengenai Bab 1 yaitu tentang Harmonisa Hak dan Kewajiban Asasi Manusia dalam Perspektif Pancasila, sebagaimana dilansir dari buku pendidikan agama Hindu dan budi pekerti SMA kelas 11 revisi 2017.

Penjelasan

Menurut Undang-Undang RI Nomor 39 tahun 1999, Hak asasi manusia merupakan seperangkat hak yang melekat pada hakikat serta keberadaan manusia sebagai makhluk Tuhan Yang Maha Esa serta merupakan anugerah-Nya yang wajib dihormati dan dilindungin oleh neraga, hukum dana pemerintah. 

Baca Juga: Kunci Jawaban PPKN Kelas 7 SMP Bab 2 Norma dan Keadilan Halaman 45

Tidak hanya menapatkan hak, setiap masyarakat mempunyai kewajiban. Secara sederhana kewajiban merupakan segala sesuatu yang di lakukan harus penuh dengan tanggung jawab.

Hak dan kewajiban saling berkaitan, keduanya mempunyai hubuangan sebab-akibat, selain itu hak dan kewajiban tidak bisa dipisahkan karena kewajiban itu akan muncuk dari hak-hak dan begitupun sebaliknya.

Pancasilan ialah ideologi yang mengedepankan nilai-nilai kemanusian, yakni sangat menghormati hak asasi setipa warga negara maupun bukan warga negara. Dalam semua sila Pancasila mengandung nilai penghormatan atas hak asasi manusia.

Baca Juga: Kunci Jawaban PPKN SMP Kelas 7 Halaman 81 Tentang UUD Tahun 1945

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x